Demikian dikatakan Sekretaris Jenderal PB IDI, Dr. Zaenal Abidin dalam acara jumpa pers kepada wartawan di Gedung PB IDI Jakarta belum lama ini. Dr. Zaenal menambahkan, dalam pameran tersebut yang ikut serta adalah delapan fakultas kedokteran yang ada di Jakarta. Diharapkan agar peserta kedokteran dapat menyampaikan apa yang sudah dicapai targetnya sampai saat ini. Selain [...]
Selengkapnya
Salah satu agenda adalah menggelar kegiatan bakti sosial donor darah dan pelajaran diteksi dini kanker rahim. “Kedua acara itu digelar pada 20 mei nanti tempatnya di Duta Mall dan RSUD Ulin Banjarmasin,” kata Ketua Panitia Hari Bakti Dokter Indonesia, Dr Deddy Rasyidin Yuniar. Selain acara bakti sosial sebut Deddy pihaknya juga menggelar agenda lain seperti [...]
Selengkapnya
Ketua Panitia dr. Chandra Napitupulu mengatakan kegiatan tersebut sekaligus juga dikorelasikan dengan peringatan Hari Kebangkitan Nasional. Dia mengatakan di antara pencetus kebangkitan nasional terdapat tiga dokter. Mereka adalah dr. Cipto Mangoenkoesoemo, dr. Soetomo, dan dr. Wahidin Soediro Hoesodo. Menurut dia, kiprah dokter juga sudah seabad lamanya.Dalam bakti sosial itu hampir seluruh dokter, baik umum maupun [...]
Selengkapnya
BATAM – Pemberian jasa pelayanan gratis tersebut, ujar Afrizal, sebagai bakti profesi dokter untuk bangsa yang sudah berkiprah selama satu abad. Bukti kiprah satu abad dokter tersebut, ditandai dengan berdirinya Boedi Oetomo pada tahun 1908 yang digagas tiga orang dokter yakni dr Sutomo, dr Wahidin Sudirohusodo, dan dr Cipto Mangunkusumo. ”Momen tersebut dikenal dengan hari [...]
Selengkapnya